#RBI Task 1 [Menelisik Kekuatan Diri]

Sifat-sifat yang saya pilih (sementara) ini berdasarkan pengamatan pribadi. Belum menggunakan kacamata suami. Saya melihat kekuatan-kekuatan ini muncul di diri saya, dan syukurlah sudah mulai menemukan ritme yang pas dalam menjalankan aktivitas sesuai kekuatan tersebut. :)

Adapun 7 bakat dominan diri yang saya temukan menggunakan indikator Pandu45 sebagai berikut:
1. Belief (Suka mendahulukan orang lain)
2. Harmony (Tidak menyukai konflik)
3. WOO/Winning Others Over (Menyapa orang walau belum kenal)
4. Significance (Suka tampil dan diperhatikan)
5. Relator/Integrator (Senang bersahabat)
6. Maximizer (Perfeksionis dalam hasil)
7. Arranger (Mengatur ulang berbagai data).

Selanjutnya, 6 peran dominan diri menggunakan ST30 sebagai berikut:
1. Administrator
2. Caretaker
3. Communicator
4. Educator
5. Journalist
6. Server

#RuangBerkaryaIbu
#Proyek2
#TugasMateriSatu
#KenaliPotensimuCiptakanRuangBerkaryamu

Komentar

Postingan Populer